Rabu, 02 Februari 2011

Kompetisi WEB Kompas MuDA & AQUA

Kompetisi WEB Kompas MuDA & AQUA  adalah kompetisi yang diselenggarakan oleh Komunitas KOMPAS MuDA dan AQUA untuk memperingati HUT MuDa yang ke-4. Tahun ini tema yang diusung ialah "IT's about Us: Air Untuk Masa Depan" dimana pesertanya ialah pelajar SMA/Mahasiswa berusia 15-22 tahun. Web/blog yang digunakan bisa menggunakan top level domain sendiri atau subdomain atau menggunakan fasilitas blog gratisan dimana hal yang bakal dinilai ialah "Kualitas Tulisan & Desainnya".

Jadi nantinya kamu harus memposting sebuah artikel (minimal 3.000 karakter termasuk spasi) dengan tema IT's about Us: Air Untuk Masa Depan dan yang pasti tulisan kamu itu harus 100% hasil karyamu sendiri soalnya kalau ngak... siap - siap aja di diskualifikasi.. Hehehehehe..
Untuk info lebih lanjut mengenai Kompetisi WEB Kompas MuDA & AQUA, kamu bisa mampir di www.mudaers.com (Official Site Komunitas KOMPAS MuDA).

Sorry gue ngak bisa nulis banyak - banyak soalnya ini kan cuman tulisan pembuka aja biar bisa masuk 200 besar di OM GOOGLE. Ntar deh gue posting tulisan gue.. Ngak bisa sekarang yah.. Soalnya masih observasi gitu (Ciieeehh.. Sok Profesional) lambat dikit ngak papa kan yang penting hasil akhirnya..
Gimana gan..?? Setuju kan.. (^_^)

2 komentar:

PAIJO mengatakan...

Pertamax dulu.
Setuju.
Untuk menaikkan peringkat peringkat perlu menaikkan PR (page rank) dulu. Supaya PR tinggi perlu posting yang disukai banyak netter/bloger. Rajin blogwalking ke blog terkenal/ramai dan tinggalkan koment bermutu yang menggoda orang untuk mengunjungi blog kamu.
Untuk tema blog sebaiknya yang sesuai dengan minat kamu supaya tidak kehabisan ide untuk nulis. Posting tidak harus panjang. Posting pendek tapi berbobot dan bikin penasaran justru menarik orang untuk berdiskusi atau bertanya melalui koment. Segera tanggapi secara terbuka (jangan disimpulkan atau ditutup) agar pembaca berkunjung lagi dan lagi mengikuti perkembangan isu. Atur supaya koment tidak dimoderasi supaya orang bisa langsung lihat komentnya muncul begitu di-send. Tapi kasih tahu juga bahwa koment yang tidak sopan, berbau sara dll akan dihapus. Terimakasih dan salam eksperimen.

Anonim mengatakan...

smangat ko mino..
lanjutkan.. hihihi

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grants For Single Moms